Analisis Peran Apoteker dalam Pengembangan Kompetensi Karyawan di Apotek Cardinal Kota Gunungsitoli

Authors

  • Sitimani Mendrofa Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Nias Author
  • Syah Abadi Mendrofa Fakultas Ekonomi Universitas Nias Author
  • Nanny Artatina Buulolo Fakultas Ekonomi Universitas Nias Author
  • Yamolala Zega Fakultas Ekonomi Universitas Nias Author

DOI:

https://doi.org/10.62138/m5yrm402

Keywords:

apotek Cardinal Gunungsitoli, disiplin kerja, pendidikan karyawan, pengembangan kompetensi, peran apoteker, standar operating procedure

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran apoteker dalam pengembangan kompetensi karyawan di Apotek Cardinal, Kecamatan Gunungsitoli, Kota Gunungsitoli. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan informan yang terdiri dari seorang apoteker dan seorang karyawan yang dipilih melalui teknik purposive sampling. Data dikumpulkan melalui wawancara mendalam dan dianalisis menggunakan model interaktif Miles dan Huberman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa apoteker memiliki peran signifikan dalam meningkatkan disiplin kerja karyawan dengan memberikan contoh kedisiplinan melalui ketepatan waktu dan pemberian insentif bonus. Kepatuhan terhadap standar operating procedure sangat dijaga, mencakup aspek penting seperti keaslian resep dan informasi obat kepada pasien. Selain itu, fleksibilitas dalam pendidikan karyawan juga diterapkan, memungkinkan karyawan yang melanjutkan pendidikan untuk tetap bekerja selama tidak mengganggu kegiatan kerja. Kesimpulan penelitian ini mengungkapkan bahwa praktik-praktik manajemen di Apotek Cardinal efektif dalam meningkatkan disiplin kerja, menjaga kualitas pelayanan melalui kepatuhan terhadap SOP, dan mendukung pengembangan profesional karyawan. Pendekatan-pendekatan ini didukung oleh teori-teori manajemen dan penelitian terdahulu yang menunjukkan pentingnya investasi dalam pendidikan dan pelatihan untuk meningkatkan kinerja dan kualitas layanan.

References

Alfaifi, S., Bridges, S., & Arakawa, N. (2022). Developing pharmacists’ competencies in Saudi Arabia: A proposed national competency framework to support initial education and professional development. Currents in Pharmacy Teaching and Learning, 14(10), 1256–1268. https://doi.org/10.1016/j.cptl.2022.09.010

Alrawahi, S., Sellgren, S. F., Altouby, S., Alwahaibi, N., & Brommels, M. (2020). The application of Herzberg’s two-factor theory of motivation to job satisfaction in clinical laboratories in Omani hospitals. Heliyon, 6(9), e04829. https://doi.org/10.1016/j.heliyon.2020.e04829

Ariani Kurniasih, D. A., Sinta, I., Syania, S., Andini, H., & Setiawati, E. P. (2022). Peran Apoteker dalam Kolaborasi Interprofesi: Studi Literatur. Majalah Farmaseutik, 18(1), 72. https://doi.org/10.22146/farmaseutik.v18i1.71900

Becker, G. S. (2009). Human Capital: A Theoretical and Empirical Analysis, with Special Reference to Education. University of Chicago Press.

Bernard, H. R. (2017). Research Methods in Anthropology: Qualitative and Quantitative Approaches (6th ed.). Rowman & Littlefield.

Brinkmann, S., & Kvale, S. (2015). InterViews: Learning the Craft of Qualitative Research Interviewing (3rd ed.). SAGE Publications Ltd.

Creswell, J. W., & Creswell, J. D. (2022). Research Design: Qualitative, Quantitative, and Mixed Methods Approaches (6th ed.). SAGE Publications, Inc.

Febrinasari, N., Santoso, A., & Hasrawati, R. (2022). Hubungan Pengetahuan, Sikap dengan Perilaku Tenaga Kefarmasian Terkait Peredaran Obat Palsu di Apotek Kota Semarang. JPSCR: Journal of Pharmaceutical Science and Clinical Research, 7(3), 347. https://doi.org/10.20961/jpscr.v7i3.58200

Gupta, N., & Shaw, J. D. (2014). Employee compensation: The neglected area of HRM research. Human Resource Management Review, 24(1), 1–4. https://doi.org/10.1016/j.hrmr.2013.08.007

Handayani, R. S., Yuniar, Y., Susyanty, A. L., Lestary, H., & Sugiharti, S. (2018). Gambaran Peran Apoteker sebagai Konselor dalam Pengobatan HIV-AIDS pada Ibu dan Anak. Media Penelitian Dan Pengembangan Kesehatan, 28(4), 229–238. https://doi.org/10.22435/mpk.v28i4.329

Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 35 Tahun 2014 tentang Standar Pelayanan Kefarmasian di Apotek, Pub. L. No. 35 (2014).

Lase, D., Zega, T. G. C., Daeli, D. O., & Zaluchu, S. E. (2022). Parents’ perceptions of distance learning during COVID-19 in rural Indonesia. Journal of Education and Learning (EduLearn), 16(1), 103–113. https://doi.org/10.11591/edulearn.v16i1.20122

Martoyo, S. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia (5th ed.). BPFE UGM.

Miles, M. B., Huberman, A. M., & Saldaña, J. (2014). Qualitative Data Analysis: A Methods Sourcebook (3rd ed.). SAGE Publications, Inc.

Miller, S. J., Docktor, W. J., & North, G. L. T. (1994). Strategies for Effective Hospital Pharmacy Staff Development. Journal of Pharmacy Practice, 7(5), 227–235. https://doi.org/10.1177/089719009400700506

Moleong, L. J. (2017). Metodologi Penelitian Kualitatif. Remaja Rosdakarya.

Mourtzis, D., Doukas, M., & Bernidaki, D. (2014). Simulation in Manufacturing: Review and Challenges. Procedia CIRP, 25, 213–229. https://doi.org/10.1016/j.procir.2014.10.032

Patton, M. Q. (2015). Qualitative Research & Evaluation Methods: Integrating Theory and Practice (4th ed.). SAGE Publications, Inc.

Setiawati, M. K., Yasin, N. M., & Pramantara, I. D. P. (2022). Faktor Prediktif Signifikansi Dampak Klinik Intervensi Apoteker pada Pasien Geriatrik Rawat Inap. Majalah Farmaseutik, 18(4), 437. https://doi.org/10.22146/farmaseutik.v18i4.68426

Supardi, S., Handayani, R. S., Raharni, R., Herman, M. J., & Susyanti, A. L. (2011). PELAKSANAAN STANDAR PELAYANAN KEFARMASIAN DI APOTEK DAN KEBUTUHAN PELATIHAN BAGI APOTEKERNYA. Buletin Penelitian Kesehatan, 39(3), 138–144. https://repository.badankebijakan.kemkes.go.id/id/eprint/1432/

Sutrisno, E. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia (Cetakan ke). Kencana Prenada Media Group.

Tharenou, P., Saks, A. M., & Moore, C. (2007). A review and critique of research on training and organizational-level outcomes. Human Resource Management Review, 17(3), 251–273. https://doi.org/10.1016/j.hrmr.2007.07.004

Udoh, A., Bruno-Tomé, A., Ernawati, D. K., Galbraith, K., & Bates, I. (2021). The effectiveness and impact on performance of pharmacy-related competency development frameworks: A systematic review and meta-analysis. Research in Social and Administrative Pharmacy, 17(10), 1685–1696. https://doi.org/10.1016/j.sapharm.2021.02.008

Wiss, F. M., Jakober, D., Lampert, M. L., & Allemann, S. S. (2024). Overcoming Barriers: Strategies for Implementing Pharmacist-Led Pharmacogenetic Services in Swiss Clinical Practice. Genes, 15(7), 862. https://doi.org/10.3390/genes15070862

Downloads

Published

2024-08-11

How to Cite

Mendrofa, S., Mendrofa, S. A., Buulolo, N. A., & Zega, Y. (2024). Analisis Peran Apoteker dalam Pengembangan Kompetensi Karyawan di Apotek Cardinal Kota Gunungsitoli. Management Perspective: Jurnal Penelitian Manajemen, 1(3), 129-137. https://doi.org/10.62138/m5yrm402